Everton vs Chelsea 30 April 2017 |
belanja online - Everton vs Chelsea 30 April 2017
Pemimpin klasemn sementara liga inggris chelsea akan kedatangan pasukan ronald koeman everton yang ingin menerobos posisi lima besar.
Everton menduduki posisi tujuh klasemen sementara akankah everton bisa menaklukkan chelsea?
Berikut data dan fakta Everton vs Chelsea 30 April 2017 :
– Tercatat dari 164 pertemuan kedua tim, total Everton sendiri sukses raih 52 kemenangan, 50 kali berakhir imbang dan 62 pertemuan lainnya dimenangkan Chelsea.
– Jika melihat head to head kedua tim, di empat laga terakhir, The Toffess sendiri sukses menang dua kali, satu imbang dan satu kalah di laga terakhir dengan skor yang cukup telak 5-0 di Stamford Bridge.
Namun dua kemenangan Everton dicetak saat bermain di Goodison Park, terakhir tim sukses menang 2-0 pada 13 Maret 2016 silam, dan sang mantan striker, Romelu Lukaku sukses menyarangkan dua gol kegawag Thibaut Courtois diajang FA Cup.
Everton: Joel Robles, Jagielka, Baines, Coleman, Ramiros Funes Mori, Lennon (Stones 88′), Barry, McCarthy, Cleverley, Barkley (Besic 90+2′), Lukaku (Niasse 90+4′).
Chelsea: Courtois, Cahill, Ivanovic, Azpilicueta, Fabregas, Obi Mikel, Willian (Oscar 73′), Matic (Remy 82′), Pedro, Kenedy (Terry 85′), Diego Costa.
– Nama Romelu Lukaku akan kembali menjadi andalan tim tuan rumah dilaga nanti, top skorer sementara Liga Premier Inggris ini total sudah mencetak 24 gol dan enam asisst dimusim ini.
– Sementara dua nama punggawa Chelsea yang menjadi sorotan utama, Eden Hazard dan Diego Costa saat laga, total keduanya sudah menyumbang 34 gol dan 11 asisst dimusim ini, Costa sendiri total sudah mencetak 19 gol dan enam asisst.
– Usai kekalahan 1-3 atas Liverpool dalam derby Merseyside, Phil Jagielka dan kolega sukses bangkit dan total sukses belum terkalahkan di empat laga terakhir, tim sukses menahan imbang Manchester United 1-1 dan kalahkan Leicester City 4-2.
– Sementara kekalahan 0-2 atas Manchester United sukses dilupakan Chelsea dan sukses raih dua kemenangan beruntun atas Tottenham dan Southampton.
– The Blues sendiri sukses melaju kebabak final FA Cup usai menyingkirkan posisi dua klasemen Liga musim ini, Tottenham Hotspur dengan skor 4-2 dilaga kandang.
– Everton sendiri memiliki catatan kandang yang sangat mengerikan, meski berada dipapan tengah klasemen, dari total 17 laga kandang, tim sukses raih 12 kemenangan, empat imbang dan hanya satu kali menelan kekalahan. Bahkan catatan tersebut sukses mengalakan Arsenal, Liverpool dan duo Manchester yang berada di peringkat atas.
– Sementara catatan tandang Chelsea juga terbilang cukup lumayan dengan 11 kemenangan dan tiga imbang di 17 laga tandang musim ini.
– Dari 37 kemasukan Everton dimusim ini, hanya 13 kali gawang tim terkoyak saat bermain di Goodison Park, tim menjadi terbaik kedua setelah Tottenham Hotspur yang hanya kemasukan delapan kali di laga kandang.
– Chelsea sendiri dikabarkan seluruh tim siap tampil.
– Namun hal yang sebaliknya terjadi pada skuat tuan rumah, diantaranya, Marko Besic, Ramiro Funes Mori, Seamus Coleman, Aaron Lennon, James McCarthy dan Yannick Bolasie dipastikan absen dilaga ini karena cedera.
sumber : sundul
Tidak ada komentar:
Posting Komentar